Kamis, 12 Maret 2009

asal nama desa palon

Palon, Jepon, Blora

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Langsung ke: navigasi, cari

Palon adalah sebuah desa di Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Indonesia. Desa Palon berada di bagian tenggara wilayah kecamatan, dan menjadi ibukota Kecamatan Jepon.

Nama "Palon" konon diambil dari nama seorang patih Majapahit pada masa pemerintahan Raja Brawijaya bernama Sabdo Palon Noyogenggong. Warga setempat meyakini patih tersebut dimakamkan di Desa Palon. Desa Palon dikenal dengan kesenian Tayub-nya, yaitu seni tari yang umumnya diadakan dalam acara pernikahan, dan dibawakan oleh beberapa waranggono, dan para tamu dapat menari bersama dengan diringi dengan gending-gending jawa dan musik gamelan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar